Cara Memeberi Efek Kotak Pada Foto Di Photoshop

foto juga dapat dibuat lebih menarik dan keren bergantung kreasi yang kita inginkan, salah satu ya dengan Efek kotak. Mungkin bagi anda foto tampak lebih menarik dengan efek kotak terpotong-potong. Untuk membuat foto ber-efek seperti itu, gunakan rounded rectangle tool setting. Untuk lebih jelasnya ikuti langkah-langkah Tips PuNaGah dan jangan lupa simak baik-baik. Langsung aja ya.

1.    Pilihlah foto yang akan dijadikan objek.
2.    Pilih rounded rectangle tool setting untuk membuat objek kotak.
3.    Sambil tekan tombol Alt dan shift di keyboard, gesek kotak pertama sehingga kotak menjadi 2 buah kotak.
4.    Lanjutkan langkah-langkah tadi sehingga kotak memenuhi foto ke samping kanan. Kemudian, blok semua kotak rounded rectangle tool.
5.    Dengan cara yang sama atau sambil menekan Alt dan shift drag ke bawah objek yang diblok, penuhi foto dengan kotak ke arah bawah.
6.    Cropping sedikit menggunakan crop tool supaya tidak terlihat renggang.
7.    Tekan A atau path selection tool lalu klik kanan di gambar klik make selection. Feather radius = 0 lalu klik OK.
8.    Setelah terseleksi klik select >inverse, kemudian tekan delete di keyboard.
9.    Selanjutnya klik select > inverse lagi. Kemudian, buat layer baru. Gunakan brush tool untuk mewarnai.
10.  Warnai juga yang ada di bawahnya. Warna dipilih bebas sesuai selera anda.
11.  Ubah layer style menjadi multiply dan opacity set ke 50%.
Lihat hasilnya..
12.  Selesai . jangan lupa , di save/simpan ya... . Selamat mencoba! . semoga berhasil.

Baca Juga Artikel Dibawah Ini!



Silahkan Berikan Komentar Anda, Terima Kasih

0 Respones to "Cara Memeberi Efek Kotak Pada Foto Di Photoshop"

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar. Dilarang Live Link. Tidak Memakai Verifikasi Kata. Berkomentarlah Dengan Sopan!.

Entri Populer

 
Copyright © 2012 - 2013 Putupunyablog | Powered by Blogger