Cara Membuat Kalkulator Sendiri Dengan Notepad

Cara Membuat Kalkulator Sendiri Dengan Notepad- Hay sobat Putupunyablog ? Kali ini saya memposting artikel Cara Membuat Kalkulator Dengan Notepad. Walaupun banyak yang posting artikel Cara Membuat Kalkulator Dengan Notepad ini saya tidak patah semangat, karena saya ingin sekali share agar sobat tidak ketinggalan informasi. Baik langsung saya jelaskan.
Sobat, biasanya kalkulator dibuat dengan program khusus  dan susah. Tetapi, kali ini sangat berbeda sekali cara mudah membuat kalkulator, yaitu dengan menggunakan notepad. Saya menemukan cara ini dari teman-teman blogger. Untuk membuat kalkulator dengan notepad adalah menggunakan Script. Script ini hanya dapat digunakan untuk membuat kalkulator dan hanya menggunakan notepad yang sudah tersedia di program computer kita. Baik langsung saja saya kasih tau caranya, ini dia :
1.   Buka aplikasi notepad yang sudah tersedia di computer / personal computer sobat.
2.   Berikut ini adalah script untuk membuat kalkulator. Silahkan copy script berikut dan pastekan di dalam notepad.

======================================
@echo off
title Kalkulator by : http://facebook.com/PuNaGah
:ulang
echo Ayo Sobat Mari Berhitung Dengan Putupunyablog.blogspot.com
set /p A=Masukkan Angka Pertama =
set /p B=Masukkan Angka Kedua =
set /p o=Pilih pengoperasian anda (*, +, -, /) =
set /a "jumlah" = A%o%B
echo Jumlah = %jumlah%
pause>null
goto ulang
======================================

3.  Mohon jangan di ubah scriptnya. Jika sobat merubah 1 huruf pun akan tidak berfungsi atau tidak bekerja. Jika sudah di pastekan, silahkan simpan klik > File > Save As / CTRL + S dan jangan lupa simpan dengan nama Kalkulator.bat dan ubah pada type file menjadi All Files.
4.  Jika sudah tersimpan, silahkan jalankan atau buka file tadi kalkulator.bat klik 2 kali. Kemudian masukkan nilai/nominalnya dan tekan Enter. Maka hasilnya akan seperti berikut ini.
Ok sobat bagaimana? Mudah bukan cara membuat kalkulator dengan notepad nya?. Semoga artikel ini bermanfaat untuk sobat. Sekian dulu postingan kali ini dan jangan lupa komentarnya sobat. Terimakasih.

Baca Juga Artikel Dibawah Ini!



13 komentar:

  1. ok sobat... terima kasih sudah berkunjung dan berkomentar :) . sering2 ya gan mampir di postingan saya yang lain :D.

    BalasHapus
  2. huahahahahahaha ganti huruf ga fungsi apanyyaaaa pembohonggg

    BalasHapus
  3. OK gan, tp klo boleh komen.
    gax bisa buat penghitungan desimal...

    BalasHapus

Silahkan Berkomentar. Dilarang Live Link. Tidak Memakai Verifikasi Kata. Berkomentarlah Dengan Sopan!.

Entri Populer

 
Copyright © 2012 - 2013 Putupunyablog | Powered by Blogger