Cara Menghapus Komentar Threaded Di Blog

Cara Menghapus Threaded Komentar Di Blog - Hay sobat putupunyablog, pada kali ini saya memposting artikel Cara Menghapus Threaded Komentar Di Blog. Postingan saya ini berketepatan hari raya idul fitri 2012 yang bagaimana para visitor kita lagi mudik :D.
Mungkin sobat pernah pada saat mengganti template di blog kita ada tampilan komentar threaded di bog. Threaded Komentar ini cukup bagus menurut saya. Pengalaman saya memakai threaded komentar di blog ini tidak begitu bagus. Mengapa? karena saya tidak suka dengan threaded komentar ini. Fitur ini biasanya tidak bisa tampil pada saat kita menekan tombol balas/reply pada sebuah komentar.

1. Login ke akun blogger.
2. Dasbor >> Rancangan >> Edit Html.
3. Kasih centang pada "Expand Template Widget" dan tekan tombol CTRL + F untuk memudahkan pencarian.
4. Cari kode yang mirip dengan kode dibawah ini:
<b:if cond='data:post.showThreadedComments'>
 atau kode lengkapnya seperti ini:
<b:if cond='data:post.showThreadedComments'><b:include data='post' name='threaded_comments'/><b:else/><b:include data='post' name='comments'/></b:if></b:if><b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><b:if cond='data:post.showThreadedComments'><b:include data='post' name='threaded_comments'/><b:else/><b:include data='post' name='comments'/></b:if></b:if>
Sobat akan menemukan dua buka kode tersebut. Silahkan kode tersebut ganti dengan kode dibawah ini:
<b:include data='post' name='comments'/></b:if><b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><b:include data='post' name='comments'/></b:if>
5. Klik "Simpan Template" lalu lihat pada postingan blog sobat yang ada beberapa komentarnya dan lihat disana. Maka tombol balas/reply tidak ada. Jika sobat ingin menambahkan tombo balas atau reply pada komentar blog, silahkan KLIK DISINI. Semoga bermanfaat :).

Baca Juga Artikel Dibawah Ini!



4 komentar:

Silahkan Berkomentar. Dilarang Live Link. Tidak Memakai Verifikasi Kata. Berkomentarlah Dengan Sopan!.

Entri Populer

 
Copyright © 2012 - 2013 Putupunyablog | Powered by Blogger