Cara Hapus Komentar Link Aktif Secara Otomatis

Cara Hapus Komentar Link Aktif Secara Otomatis - Pada kali ini Putupunyablog share Cara Hapus Komentar Link Aktif Secara Otomatis. Link di komentar blog yang bertujuan untuk memperomosikan suatu blog melalui forum komentar blog. Padahal cara itu sangat tidak di sukai oleh mbah google. Sangat jelas sekali bahwa mbah google tidak suka akan adanya sebuah link aktif yang tertulis di dalam kolom komentar. Wah gimana tuh mbah google aja gak suka dengan adanya link aktif apalagi para sobat blogger sekalian, pasti sama dengan si embah google. Sebenarnya ada 2 cara untuk menghindari link aktif yang masuk di komentar blog kita.
Cara Hapus Komentar Link Aktif Secara Otomatis
1. Cara pertama dengan menggunakan moderasi komentar
Sehingga jika terdapat sebuah komentar yang mengandung link aktif didalamnya, dapat segera dilakukan tindakan penghapusan atau menandainya sebagai spam. Tapi masalahnya dengan cara ini adalah kurang efektif, kurang simple dan masih memerlukan waktu yg lama.

2. Cara yang kedua adalah menggunakan script.
Cara ini sangat efektif dan sangat simple, jadi jika sobat blogger menggunakan cara ini mka sobat blogger tidak perlu dilakukan tindakan penghapusan komentar atau menandainya sebagai spam.

Nah, karna yang lebih efektif dan sanagt simple adalah cara yang no 2 jadi saya akan membahas yang no 2 saja. Mari kita ke langkah-langkah cara membuat link aktif menjadi mati di komentar blog secara otomatis.
Berikut langkah-langkahnya :

1. Login ke akun blogger anda.
2. Template >> Edit Html >> Lanjutkan >> Centang "Expand Template Widget".
3. Tekan CTRL + F.
4. Letakkan kode berikut tepat di ATAS kode ]]></b:skin>
#comments p a {display:none;}
5. Letakkan salah satu kode berikut, tepat di ATAS kode </head>
A. Mengganti Link aktif Dengan Pesan Peringatan.
<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
jQuery(document).ready(function(){
 jQuery("#comments p").find("a").replaceWith("<span>Peringatan: Link aktif akan dihapus secara otomatis !</span>");
});
</script>
B. Mengganti Link aktif Dengan Link Blog Anda.
<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
jQuery(document).ready(function(){
 jQuery("#comments p a").attr("href", "http://putupunyablog.blogspot.com/");
});
</script>
6. Klik "Simpan" dan lihat salah satu postingan yang ada komentar link aktifnya.
Selamat Mencoba Dan Semoga Bermanfaat Untuk Anda. Terima Kasih.
Ref : http://bocahblogs.blogspot.com/

Baca Juga Artikel Dibawah Ini!



10 komentar:

  1. emmmm artikelxa sangat mirip dengan punya saya ya: http://bocahblogs.blogspot.com/2012/12/delete-otomatis-link-aktif-di-komentar.html

    BalasHapus
  2. Blog nya keren ya, tertata dengan rapi setiap tempat nya

    BalasHapus
    Balasan
    1. Hehe..
      Terima kasih atas komentarnya gan..
      Ah.. Biasa kok gan.. :D

      Hapus
  3. wah ini yg saya cari

    izin praktek laah

    Comentback yaa

    BalasHapus
  4. Thanks, moga-moga link spammer-nya kapok.

    BalasHapus

Silahkan Berkomentar. Dilarang Live Link. Tidak Memakai Verifikasi Kata. Berkomentarlah Dengan Sopan!.

Entri Populer

 
Copyright © 2012 - 2013 Putupunyablog | Powered by Blogger