Pasang Meta Tag Super Lengkap DI Blog

Meta Tag Super Lengkap
hai sobat Putupunyablog jumpa lagi dengan saya yang tak pernah bosan-bosannya berbagi untuk sobatku semua. sebelumnya saya sudah memposting artikel tentang beberapa jenis meta tag dan sekarang saya akan memposting artikel tentang Pasang Meta Tag Super Lengkap DI Blog . Meta Tag ini sangat cocok, ampuh, dan manjur pastinya untuk blog kita . menurut analisa saya, dengan memasang meta tag ini ke blog sobat akan menambah SEO di blog. sebenarnya meta tag ini saya dapat nyontek di blog temanku yaitu Agan sampeweweh hehe izin nyontek ya gan : ) . baik langsung saja ini dia Cara Pasang Meta Tag Super-Duper Lengkap dan Ampuh.
  •  masuk ke akun blogger sobat Blogger

  •  klik Rancangan > Edit HTML

  •  klik centang pada “Expand Template Widget”

  •  kemudian cari kode <head> . gunakan Tombol Keyboard CTRL + F untuk memudahkan pencarian.

  •  Copy Code berikut ini dan Paste-kan di bawah kode <head> .
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
<title><data:blog.pageTitle/></title><meta content='DESKRIPSI BLOG SOBAT' name='description'/>
<meta content='KATA KUNCI BLOG SOBAT ' name='keywords'/>
<meta content='NAMABLOG.blogspot.com' name='subject'/>
<meta content=' MENGGAMBARKAN BLOG SOBAT (MIRIP DESKRIPSI)' name='Abstract'/>
<b:else/><b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
</b:if><meta expr:content='data:blog.pageName + &quot; DESKRIPSI HALAMAN YANG SEDANG DIBUKA&quot;' name='description'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName + &quot; KATA KUNCI HALAMAN YANG SEDANG DIBUKA&quot;' name='keywords'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName' name='subject'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName' name='Abstract'/>
<b:else/>
<title><data:blog.pageTitle/></title><meta expr:content='data:blog.pageName + &quot; DESKRIPSI HALAMAN YANG SEDANG DIBUKA&quot;' name='description'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName + &quot; KATA KUNCI HALAMAN YANG SEDANG DIBUKA &quot;' name='keywords'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName' name='subject'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName' name='Abstract'/>
</b:if>
</b:if>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<meta content='http://NAMABLOG.blogspot.com/' name='copyright'/>
<meta content='NAMA SOBAT' name='author'/>
<meta content='Aeiwi, Alexa, AllTheWeb, AltaVista, AOL Netfind, Anzwers, Canada, DirectHit, EuroSeek, Excite, Overture, Go, Google, HotBot. InfoMak, Kanoodle, Lycos, MasterSite, National Directory, Northern Light, SearchIt, SimpleSearch, WebsMostLinked, WebTop, What-U-Seek, AOL, Yahoo, WebCrawler, Infoseek, Excite, Magellan, LookSmart, bing, CNET, Googlebot' name='search engines'/>
<meta content='KODE VERIFIKASI GOOGLE' name='google-site-verification'/>
<meta content='KODE VERIFIKASI BLOGCATALOG' name='blogcatalog'/>
<meta content='UTF-8' name='Charset'/>
<meta content='Global' name='Distribution'/>
<meta content='information' name='classification'/>
<meta content='General' name='Rating'/>
<meta content='INDEX FOLLOW' name='Robots'/>
<meta content='document' name='resource-type'/>
<meta content='follow,all' name='robots'/>
<meta content='INDEX,FOLLOW, all' name='robots'/>
<meta content='1 days' name='revisit'/>
<meta content='1 Days' name='Revisit-after'/>
<meta content='ID' name='language'/>
<meta content='ID' name='geo.country'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.placename'/>
<meta content='global' name='distribution'/>
<meta content='blogger' name='generator'/>
<meta content='general' name='rating'/>
<meta content='global' name='target'/>
<meta content='index,follow,snipet' name='googlebot'/>
<meta content='follow, all' name='Googlebot-Image'/>
<meta content='follow, all' name='Scooter'/>
<meta content='follow, all' name='msnbot'/>
<META CONTENT='NOODP' Name='msnbot'/>
<meta content='follow, all' name='alexabot'/>
<meta content='follow, all' name='Slurp'/>
<meta content='follow, all' name='ZyBorg'/>
<meta content='follow, all' name='Scooter'/>
<meta content='ALL' name='SPIDERS'/>
<meta content='ALL' name='WEBCRAWLERS'/>
<link expr:href='data:blog.url' rel='canonical'/>
 
PERHATIAN !

sobat silahkan ganti kode yang berwarna merah dan berwarna orange sesuai dengan perintahnya. sobat juga bisa menambahkan meta tag seperti veriikasi, atau apalah.

  • nah yang terakhir klik SIMPAN TEMPLATE 
NOTE: untuk mengecek/melihat apakah meta tag tersebut benar terlihat atau tidak silahkan follow langkah-langkah berikut:

  • klik New Tab
  • ketikkan alamat blog sobat di address bar
  • setelah loading blog selesai, klik icon favicon blog sobat di samping kiri address bar
  • klik MORE INFORMATION
  • pilih tab GENERAL
  • nah, disitu ada kolom putih yang berisi beberapa keterangan-keterangan blog sobat . jika semua meta tag tadi yang sudah dipasang berada di kolom tab GENERAL tersebut, ber-arti meta tag itu berfungsi dan menjadikan blog sobat SEO friendly .
sekian dulu tips,trik, dari saya semoga artikel di atas bermanfaat sek

ali untuk sobat semua. jika ada kesalahan dari artikel diatas, anggap angin lewat saja. silahkan
TINGGALKAN KOMENTAR dan  KRITIKAN dari sobat tentang artikel diatas. Terima Kasih.
 

Baca Juga Artikel Dibawah Ini!



10 komentar:

  1. Mantap gan tutorialnya.....
    dan Salam kenal..

    BalasHapus
  2. ia gan terima kasih :)
    salam kenal balik juga gan..

    BalasHapus
  3. met tagnya mante bang super lengkap

    BalasHapus
  4. ia gan maturnuwun gan atas komentar and kunjungannya :)

    BalasHapus
  5. wah kayanya ini postingan saya ? @_@

    BalasHapus
  6. makasih bgt buat infonya, sangat membantu buat menaikan rank dari blog ane^^

    mampir ya ke blog ane tentang bisnis online
    join langsung dapat modal $10 (100% terbukti membayar)
    www.dohdit.blogspot.com

    BalasHapus
  7. bener banget gan cocok tenan.. . sya siap meluncur gan.. :) cusssss

    BalasHapus
  8. gan mau tanya, cara mengganti "DESKRIPSI HALAMAN YANG SEDANG DIBUKA" dan "KATA KUNCI HALAMAN YANG SEDANG DIBUKA" itu contohnya gimana?

    BalasHapus

Silahkan Berkomentar. Dilarang Live Link. Tidak Memakai Verifikasi Kata. Berkomentarlah Dengan Sopan!.

Entri Populer

 
Copyright © 2012 - 2013 Putupunyablog | Powered by Blogger